Blogging merupakan salah satu kegiatan yang dilakukan oleh seorang blogger di dunia karya penulisan di dunia internet. Seorang blogger di tuntut untuk bisa membuat suatu karya yang unik dan berbeda serta memiliki ciri khas dibandingkan dengan blogger lainnya dalam melakukan aktifitas blogging.
Untuk itu para blogger perlu mendapatkan pembekalan blogging. Salah satu upaya pembekalan itu telah dilakukan oleh media jasa pengiklanan Indonesia yakni Idblognetwork dalam suatu acara program roadblog 2011 nya yang terkenal dengan nama Blogilicious. Sehingga pada selanjutnya artikel ini akan berbagi kisah penulis mengenai Blogilicious Van Bandung.
Blogilicious Van Bandung ada dan terlaksana dengan baik berkat adanya motivasi blogging sehat yang telah diberikan oleh Idblognetwork untuk mengajak para blogger dan orang yang ingin memiliki blog agar lebih beretika dalam blogging.
Kegiatan dari blogilicios di Bandung sebenarnya dapat dikatakan lebih sedikit jika dibandingkan dengan blogilicious yang telah dilaksanakan di 5 kota besar lainnya. Entah apalah itu, apa mungkin sedikit blogger yang tinggal di Bandung atau mungkin juga banyak blogger yang sedang liburan di luar kota saya tidak mengetahuinya. Namun secara keseluruhan acara blogilicious van Bandung itu terlaksana dengan sangat baik.
Kegiatan dari blogilicios di Bandung sebenarnya dapat dikatakan lebih sedikit jika dibandingkan dengan blogilicious yang telah dilaksanakan di 5 kota besar lainnya. Entah apalah itu, apa mungkin sedikit blogger yang tinggal di Bandung atau mungkin juga banyak blogger yang sedang liburan di luar kota saya tidak mengetahuinya. Namun secara keseluruhan acara blogilicious van Bandung itu terlaksana dengan sangat baik.
Susunan daftar acara blogilicious van Bandung
Daftar Pembicara
SEO / Optimasi Agus Hery
Etika Blogging Ajeng
Blogpreneur Rawi
Mobile Blogging Kuncoro
Social Media Wiwik
Blog Monetizing Mubarika
Tips Blogging Ikhlasulamal
Moderator Amril TG
Artikel Blogilicious Van Bandung Roadblog 2011 masih di update
0 comments:
Posting Komentar
Silahkan berikan Saran dan Kritiknya, untuk kemajuan blog dan kenyamanan bersama.