Spesifikasi Samsung Terbaru E2230


Ada lagi kabar gadget terbaru keluaran pabrikan Samsung yakni handphone terbarunya yang harganya di bawah satu juta yaitu Samsung E2230. Salah satu fitur yang di miliki Samsung E2230 yaitu ponsel ini sudah dilengkapi dengan baterai berkapasitas 1000 mAh yang mampu memberikan waktu bicara hingga 14.6 jam dan waktu stand by hingga 660 jam sekitar 27 hari.

Samsung E2230 juga dilengkapi dengan layar TFT 1.8 inci dengan resolusi 160 x 128 piksel, dual band GSM/EDGE, Bluetooth 2.1, 3.5mm audio jack, music player, radio FM dengan RDS, kamera VGA, dan slot microSD up to 8GB. dan berikut inilah spesifikasi samsung E2230.
Spesifikasi Samsung Terbaru E2230 :
    • Operating frequency: GSM 900 / 1800 Mhz
    • Display screen:
      • 1.8 inch TFT QQVGA display screen with 65K colors
      • Display resolution of 128 x 160 pixels
    • Camera
      • 0.3 megapixel VGA camera  digital zoom
      • Camera resolution of 640 x 480 pixels
    • Memory
      • Internal memory: 4MP
      • xpandable memory: up to 8GB via micro SD card
    • FM radio with RDS and also supports FM recording
    • 3.5mm audio jack
    • Connectivity
      • GPRS, Bluetooth v2.1 + EDR and micro USB 2.0 port
      • WAP 2.0, XHTML and Openwave 6.2.3.3 browser
    • Java MIDP 2.0, CLDC 1.1
    • Battery: Li-ion 1000 mAH
    • Standby: Up to 660 hours
    • Talktime: up to 14.6 hours
    • Weight: 79 G
    • Color choices: Only Black

0 comments:

Posting Komentar

Silahkan berikan Saran dan Kritiknya, untuk kemajuan blog dan kenyamanan bersama.